Home / breaking / Polsek Bunut Sambangi Warganya, Sampaikan Ini

Polsek Bunut Sambangi Warganya, Sampaikan Ini

PELALAWAN, NEWSHANTER.COM – Polsek Bunut jajaran Polres Pelalawan Polda Riau, melalui Bhabinkamtibmas Desa Sialang Godang dan Desa Lubuk Raja, Aipda Ermanto sambangi warganya, Rabu (1/1/2023).

Giat di mulai Pukul 10.00 WIB ini, dilakukan dengan berdialog langsung dan sekaligus menjalin silaturahmi bersama warga.

“Dalam giat ini, kita menyampaikan pesan Kamtibmas tentang keamanan lingkungan,” ujar Aipda Ermanto.

Selain itu, untuk mengali informasi lebih dalam terkait situasi Kamtibmas di masyarakat.

Kapolsek Bunut AKP Daniel Selamat Nainggolan S.IP menambahkan, sambangi warga ini merupakan kegiatan wajib setiap personil Bhabinkamtibmas. Bertujuan untuk. mendekatkan diri antara Polisi dengan masyarakat.

Selain itu, lanjut Kapolsek untuk meningkatkan kepercayaan masyarakat terhadap polri. “Melalui upaya bhabinkamtibmas sebagai ujung tombak Polri di tengah masyarakat dalam mengantisipasi perkembangan situasi kamtibmas saat ini,” tandasnya.

About Era NHO

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

*

x

Berita Lain

Pemerintah Kota Bukittinggi Gelar Peringatan HKG PKK Ke – 51 dan Bulan Bakti Dasawisma Ke VIL Kota Bukittinggi Tahun 2023

Bukittinggi, newshanter.com -Pemerintah Kota Bukittinggi gelar peringatan Hari Kesatuan Gerak (HKG) PKK ...